Photobucket Photobucket Photobucket Photobucket

Rabu, 06 Juli 2011

Membuat Daftar Isi Blog Otomatis

Photobucket

Banyak pemilik blog ingin agar blognya user friendly dan bisa memperlihatkan semua posting yang telah mereka buat. Namun sayangnya Blogger hanya menyediakan widget berupa Arsip Blog yang tidak bisa memperlihatkan seluruh daftar isi blog. Dalam tips ini Ente bisa membuat daftar isi blog yang bisa memperlihatkan seluruh judul posting sehingga pengunjung blog dengan mudah bisa mencari info yang diinginkannya dari blog .

Langkah Pertama:

1. Login ke account Blogger
2. Pilih Layout atau Tata Letak --> Edit HTML
3. Sebaiknya back up dulu template ente dengan meng-klik Download Template Lengkap
4. Setelah itu beri centang pada tulisan Expand Widget Templates
5. Cari kode dibawah ini

0 komentar:

Posting Komentar

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))